Archives for POLRES TANJUNG PINANG - Page 2
Semarak Hari Bhayangkara ke-76, Polresta Tanjungpinang Gelar Fun Bike dan Jalan Santai
- Dalam rangka menyemarakkan Hari Bhayangkara ke-76 yang jatuh pada tanggal 01 Juli 2022, Polresta Tanjungpinang menggelar Funbike dan jalan santai bersama TNI dan juga masyarakat. Minggu (19/06/22) Pada funbike…
Hari Bhayangkara ke-76, Polresta Tanjungpinang Gencarkan Vaksinasi
- Pandemi covid-19 belum 100 % selesai. Dalam rangka hari Bhayangkara ke-76, Polresta Tanjungpinang gencarkan vaksinasi. Kegiatan vaksinasi dilaksanakan di Pelabuhan Sri Bintan Pura Tanjungpinang, Polresta Tanjungpinang, dan Perumahan Hang…
Tengah Malam, Kapolresta Tanjungpinang Kunjungi Rumah Warga, Ini Sebabnya
- Sebagai wujud belasungkawa, Kapolresta Tanjungpinang AKBP Heribertus Ompusunggu, , didampingi Kapolsek Tanjungpinang Barat AKP Donris E Pasaribu melayat ke rumah duka meninggalnya salah satu warga di Jl. Pantai Impian…
Bhabinkamtibmas Tanjungpinang Timur Gotong-royong bersama Warga Jelang Hari Bhayangkara ke-76
- Dalam rangka hari ulangtahun Bhayangkara ke-76, Bhabinkamtibmas Pinang Kencana Polsek Tanjungpinang Timur ikut bersama warga melaksanakang gotong-royong. (Jumat 17/06/22) Bersama warga Perum. Griya Hangtuah Permai, Bhabinkamtibmas Kel. Pinang Kencana…
Curi Emas, Pria ini Berhasil Diamankan Satreskrim Polresta Tanjungpinang di Bali
- Satreskrim Polresta Tanjungpinang berhasil ungkap kasus tindak pidana pencurian emas. Kamis (16/06/22) Kapolresta Tanjungpinang AKBP Heribertus Ompusunggu, , melalui Kasat Reskrim Polresta Tanjungpinang AKP Awal Sya'ban Harahap, mengatakan bahwa…
Sambut Hari Bhayangkara ke-76, Sat Binmas Polresta Tanjungpinang Gelar Bansos Bersama Siswa Latja di Panti Asuhan
- Menyambut Hari Bhayangkara ke-76, Kepolisian Resor Kota Tanjungpinang menggelar Bakti Sosial di Panti Asuhan Umi Al Fitrah Jl. Sidorejo Kecamatan Bukit Bestari Tanjungpinang. Rabu (15/06/2022) Kegiatan baksi sosial tersebut…
Polresta Tanjungpinang Gelar Sunat Gratis dalam rangka Hari Bhayangkara ke-76
- Bakti kesehatan Polri, Polresta Tanjungpinang menggelar kegiatan sunat gratis di Klinik Tanpa Kasir Sekretariat NU Bintan Centre. Selasa (14/06/22). Kegiatan sunat massal ini dilaksanakan rangka Hari Bhayangkara ke-76 dan…
Polresta Tanjungpinang Gelar Latihan Pra Operasi Patuh Seligi 2022
- Polresta Tanjungpinang menggelar Latihan Pra Operasi (Latpraops) Patuh Seligi 2022 dengan tema "Tertib Berlalu Lintas Menyelamatkan Anak Bangsa". Jumat (10/06/22) pagi Kegiatan latihan pra operasi tersebut dimulai pukul WIB…
Polisi Humanis Peduli Generasi Penerus Bangsa, Bhabinkamtibmas Kelurahan Pinang Kencana Dirikan Pojok Baca
- Bhabinkamtibmas Kelurahan Pinang Kencana Polsek Tanjungpinang Timur membuat sebuah terobosan kreatif dengan mendirikan Pojok Baca. Jumat (10/06/22) Aiptu Gafur merupakan salah seorang personel Polresta Tanjungpinang yang peduli dengan generasi…
Polresta Tanjungpinang Gencarkan Vaksinasi Dalam Rangka Hari Bhayangkara ke-76
- Dalam rangka Hari Bhayangkara ke-76, Polresta Tanjungpinang terus menggencarkan vaksinasi. Rabu (08/06/22) Pelayanan vaksinasi Covid-19 yang dilaksanakan di Polresta Tanjungpinang ini merupakan rangkaian kegiatan Bakti Kesehatan menyambut Hari…